Jumat, 21 Mei 2010

Kisruh Peraturan Daerah: Mengurai Masalah & Solusinya


Umum | Info Buku




Judul : Kisruh Peraturan Daerah: Mengurai Masalah & Solusinya

Penulis : Siti Zuhro,Lilis Mulyani, Fitria
Penerbit : Ombak dan The Habibie Center
Tahun : 1 Mei 2010
Tebal : 122 halaman
Harga : Rp30.000

Di era otonomi daerah saat ini, kepastian akan regulasi dan birokrasi sangat penting untuk menunjang pelaksanaan pemberian sebagian kewenangan dari pemerintah pusat itu.

Jadi, peraturan daerah atau Perda merupakan pilar utama yang memayungi realisasi otonomi daerah.

Di tataran praksis, Perda yang dibuat belum sepenuhnya sesuai dengan harapan. Akibatnya muncul pembatalan oleh Kemendagri dan MA.

Fenomena penolakan ini menimbulkan pertanyaan, bagaimana proses kelahiran Perda dan kendalanya?

Buku ini dibagi dalam enam Bab meliputi proses pembahasan Perda, pembatalan Perda bermasalah, analisis hubungan antar kelembagaan, dan rekomendasi yang bisa jadi pegangan pemerintah daerah.


Pesan di Penerbit Ombak




Tidak ada komentar:

Posting Komentar